Inilah Alasan Kenapa Anda Harus Memakai Gelang Di Tangan Kanan

Inilah Alasan Kenapa Anda Harus Memakai Gelang Di Tangan Kanan - Pada artikel kali ini, "Berbagi Itu Indah" akan menuliskan mengapa anda harus menggunakan gelang di tangan kanan dan alasan apa yang mendasari hal tersebut.

Menggunakan aksesoris berupa gelang atau ada beberapa orang yang menyebutnya baggle, merupakan salah satu gaya yang menunjukan identitas diri pemakainya.

Pengobatan tradisional Tiongkok menunjukkan bahwa terdapat titik akupunktur di pergelangan tangan kiri yang disebut dengan "shen-men," yang berfungsi untuk menghubungkan semua aktivitas otot tangan. Sehingga dengan menggunakan gelang di tangan kiri, meskipun sekecil dan seringan apapun akan dapat menghambat kinerja titik akunpunktur "shen-men" tersebut. Dan dalam kasus yang ekstrim, dengan menggunakan gelang di tangan kiri dapat menyebabkan atrofi otot dan sindrom terowongan karpal (carpal syndrome tunnel).
Sumber gambar : Google
Hal ini menjelaskan mengapa kebanyakan orang pada umumnya adalah pengguna tangan kanan, bukannya kidal. Ini merupakan dorongan dari alam bawah sadar mereka untuk dapat melindungi titik akupunktur "shen-men" tersebut.

Silahkan Baca Juga Artikel:


Meskipun demikian, di era  internet seperti sekarang ini, kita di tuntut untuk menggunakan ke dua tangan secara konstan untuk dapat mengoperasikan keyboard pada laptop atau komputer kita. Karena titik akupuktur "shen-men" terus berada dalam tekanan kosntan, maka permasalahan dengan tangan, leher dan tulang belakang mulai timbul karena akibat dan hasil dari tekanan terhadap titik akupunktur ini.

Di sisi lain, menggunakan gelang di tangan kanan justru dapat menimbulkan efek positif pada penggunanya. Dengan menggunakan gelang di tangan kanan, akan terjadi proses pemijatan ringan pada titik syaraf dan pemakaian dalam jangka panjang akan dapat membantu menstimulasi syaraf yang terdapat di tangan kanan dan dapat mengurangi rasa kelelahan.
Sumber gambar: Google

Gelang giok adalah pilihan aksesoris yang paling baik dan banyak di minati. Aksesoris ini bahkan telah sangat populer di China ribuan tahun yang lalu. Salah satu kepercayaan orang Tionghoa kuno adalah bahwa gelang giok dapat membawa keberuntungan bagi pemiliknya. Sedangkan dari sudut pandang ilmiah, gelang giok tidak hanya merangsang sistem sirkulasi darah, tapi juga memberi nutrisi pada tubuh dengan kandungan mineralnya.

Demikian artikel singkat yang dapat kami tuliskan kali ini tentang Inilah Alasan Kenapa Anda Harus Memakai Gelang Di Tangan Kanan. Semoga dengan artikel singkat ini dapat menambah pengetahuan dan wawasan sobat semua. Apabila ada masukan dan tambahan dari sobat semua, silahkan saja tuliskan melalui kolom komentar yang terdapat di bawah artikel ini. Semoga Bermanfaat.

(Berbagi Itu Indah)

1 Response to "Inilah Alasan Kenapa Anda Harus Memakai Gelang Di Tangan Kanan"